Westernisasi dan Berpikir Kritis Ala Pelajar Pancasila
Oleh: Vinscent Natanael* Editor: Ares Faujian Kehidupan manusia tidak terlepas dari banyaknya perubahan sosial yang terjadi di masyarakat. Salah satu bentuk perubahan sosial tersebut adalah fenomena sosial “westernisasi”. Peristiwa atau gejala sosial westernisasi merupakan peristiwa mengikuti budaya kebarat-baratan seperti gaya berpakaian,